BBM satu harga untuk Pulau Banyak

  • Minggu, 8 September 2019 21:07

Petugas SPBU mempersiapkan selang saat mendistribusikan bahan bakar minyak (BBM) premium dan solar dari kapal ke tangki penyimpan di SPBU Pulau Balai, Kecamatan Pulau Banyak, Kabupaten Aceh Singkil, Aceh, Minggu (8/9/2019). PT Pertamina (persero) menyuplai sebanyak 32.000 liter premium dan solar subsidi satu harga dalam seminggu menggunakan kapal khusus kontruksi kayu untuk kebutuhan sejumlah nelayan dan masyarakat Pulau Banyak yang terdiri dari(99 pulau besar dan kecil di wilayah terluar di Aceh. Antara Aceh/Ampelsa.

Berita Terkait

BBM satu harga untuk Pulau Banyak

BBM satu harga untuk Pulau Banyak

  • 8 September 2019 21:07

Foto Terkait

FOTO - Banjir Aceh Timur

FOTO - Banjir Aceh Timur

  • Senin, 1 Desember 2025 10:07
FOTO - Fenomena supermoon di Aceh

FOTO - Fenomena supermoon di Aceh

  • Rabu, 5 November 2025 21:25
FOTO - Penyerahan SK PPPK Tahap II di Aceh

FOTO - Penyerahan SK PPPK Tahap II di Aceh

  • Senin, 3 November 2025 17:19
FOTO - Percepat musim tanam padi

FOTO - Percepat musim tanam padi

  • Senin, 3 November 2025 13:15