Video - ANTARA News aceh

Peringati 18 tahun tsunami Aceh, Pemko Lhokseumawe gelar doa bersama

ANTARA -Puluhan aparatur sipil negara dan unsur TNI Polri menggelar doa dan tausiah di Masjid Agung Islamic Center Lhokseumawe, Provinsi Aceh, dalam memperingati 18 tahun tsunami Aceh, pada Senin (26/12). Pada agenda tersebut,pihak pemko berharap masyarakat dapat merefleksikan musibah tersebut untuk menjadi pendorong kemajuan Aceh.
(Try Vanny S/Yovita Amalia/Ludmila Yusufin Diah Nastiti)