Video - ANTARA News aceh

Mengurai konflik gajah dengan manusia di Aceh Utara

ANTARA - Konflik antara gajah liar dengan manusia masih kerap terjadi di beberapa wilayah di Aceh, seperti Dusun Sarah Raja, Desa Lubok Pusaka, Kecamatan Langkahan, Kabupaten Aceh Utara. Di mana puluhan gajah liar kerap merusak perkebunan milik warga yang telah berlangsung selama puluhan tahun. (Try Vanny/Andi Bagasela/Nusantara Mulkan)