Video - ANTARA News aceh

'Venue' utama PON di Aceh capai 96 persen, akhir Agustus harus selesai

ANTARA - Progres pembangunan dan rehabilitasi venue utama PON XXI di Aceh sudah mencapai 96 persen. Anggota Dewan Pertimbangan Presiden Agung Laksono, Kamis (8/8), berharap pada minggu ketiga Agustus pengerjaan venue utama di Aceh dapat segera diselesaikan, sehingga bisa digunakan untuk berbagai persiapan pembukaan. (Aprizal Rachmad/Andi Bagasela/Farah Khadija)